Inilah 5 Kustom ROM Terbaik dan Terpopuler

Kustomisasi ROM membantu kita mendapatkan pengalaman maksimal pada smartphone android kita. Selama beberapa tahun, Google telah melakukan revolusi industri ponsel pintar dengan sistem operasi ‘path-breaking’ yaitu Android. Hari ini, 80 % dari keseluruhan smartphone dimiliki oleh Android, sebuah pencapaian yang luar biasa. Bukti tersebut sudah cukup untuk memperlihatkan dominasi Android pada pasar ponsel pintar.

Yang membuat Android begitu banyak digunakan yaitu fakta bahwa android memberikan kamu kontrol penuh lewat seluruh aspek dalam ponsel. Level tinggi dalam kustomisasi lebih jauh didukung oleh kustom ROM yang dapat memacu kemampuan android hingga ke batas maksimal, disamping penambahan beberapa fitur terbaru. Inilah beberapa kustom ROM terbaik dan terpopuler di Google Play hari ini.

1. CyanogenMod

Inilah 5 Kustom ROM Terbaik dan Terpopuler

CyanogenMod merupakan developer palig populer untuk ROM,  dan juga menawarkan dukungan lebih dari 300 tipe smartphone. Apa yang membuatnya begitu spesial yaitu fakta bahwa tidak terjadi over dalam kustomisasi, dan membuatya tetap simpel. CyanogenMod , dikenal sebagai ROM paling stabil di pasaran, dan yang paling banyak di update secara regular.

2. Paranoid Android

Inilah 5 Kustom ROM Terbaik dan Terpopuler

Kustom ROM ini masuk dalam list kami sebagai aplikasi paling simpel dan multiguna. Itu juga berisikan beberapa fitur keren seperti pilihan untuk menyembunyikan navigasi dan status bar ketika tidak digunakan, memberikanmu layar yang lebih real. Kamu juga mempunyai pilihan untuk merubah warna dari bar-bar tersebut. ROM dikhususkan untuk suport smartphone Nexus dan Oppo Find 5.

3. AOKP 

Inilah 5 Kustom ROM Terbaik dan Terpopuler

AOKP membantu mempercantik smartphone kamu, memberikanmy kontrol terbaik melewati display dan layout dari aplikasi dan tombol. Denga ROM ini kamu dapat memilih untuk merubah warna dari notifikasi LED.

4. MIUI

Inilah 5 Kustom ROM Terbaik dan Terpopuler

Mungkin ini bukan merupakan ROM yang paling kaya fitur, namun tidak dipungkiri ini merupakan yang paling cepat dan paling ringan. MIUI menawarkan level tertiggi dari kustomisasi, dan sangat mudah dalam penggunaan.

5. Carbon

Inilah 5 Kustom ROM Terbaik dan Terpopuler

Relatif sebagai pendatang baru di arena kustomisasi ROM, Carbon mempunyai beberapa fitur paling kaya dalam ROM, yang juga stabil dalam penggunaan.

logoblog

0 Response to " Inilah 5 Kustom ROM Terbaik dan Terpopuler "

Posting Komentar